Mengenal Belt Scale/Belt Weigher/Weight feeder di Instrumentasi Pabrik Semen



Belt weigher, belt scale atau weigh feeder adalah equipment yang digunakan untuk pengukuran jumlah massa total material yang mengalir (flow rate) pada sebuah Belt Conveyor. Tapi biasanya pada belt scale/weigher hanya menggunakan sistem open loop artinya hanya digunakan untuk pengukuran, karena biasanya material belt conveyor menuju ke penyimpanan2 sementara baik bin/silo sedangkan pada weigh feeder mengaplikasikan sistem closed loop karena biasanya weigh feeder digunakan untuk feeding/umpan sehingga diperlukan akurasi yang tinggi ke misal: kalau dipabrik semen raw mill feed, cement mill feed. Di mana data berat yang di dapat dari load cell dan kecepatan dari speed sensor/ Tachometer, dengan adanya umpan balik (feedback), data dari tersebut maka akan diproses menjadi error yang merupakan selisih antara kuantitas material  yg diinginkan (settling point) dengan besaran yang terukur  aktual . Error yang didapat akan menjadi masukan pada pengendali PID. Dimana PID akan mengendalikan VSD/Inverter yang akan mengatur kecepatan Belt. Vendor Controller yang digunakan seperti SCHENK dari Jerman atau Hasler dan masih banyak yang lainnya.

Gambar Prinsip operasi Belt Weigher 



 Gambar Weigh Feeder



Gambar Sistem Closed Loop Weigh Feeder

2 komentar:

  1. wah ga ngerti gan.. ane nyimak aja ya :)
    ditunggu kunjungan baliknya :)

    BalasHapus
  2. oooh,, mksih informasinya

    BalasHapus

Silahkan Bergabung dulu untuk meninggalkan komentar Anda,Terima Kasih...!!!